Monday, May 5, 2014

Contoh Penggunaan dan Penerapan Greeting Pada Bahasa Inggris

Cara penggunaan dan penerapan greeting dalam bahasa inggris - Greeting atau ucapan salam dalam bahasa inggris sering digunakan ketika mengawali perjumpaan ataupun mengakhiri perjumpaan dengan seseorang, seperti good morning, good afternoon, evening, night dan good bye. Kelima kata sapaan diatas sangat sering digunakan baik di rumah, sekolah, kantor, lingkungan lainnya.  Selain itu pengaplikasian kelima kata - kata diatas penerapanya sangat erat kaitanya dengan waktu.

Good morning ucapan salam atau sapaan yang diucapkan diwaktu pagi hari, good afternoon ucapan salam yang diucapkan diwaktu siang hari, good evening ucapan salam diwaktu sore hari, good night ucapan salam diwaktu malam hari dan good bye diucapkan ketika akan berpisah.  Berikut ini saya berikan beberapa contoh penerapan kata - kata salam tersebut dalam bentuk kalimat agar lebih mudah dipahami.

1. Good Morning.
A : Good morning, Father!
B : Good morning, Rudi!
A : How are you this morning?
B : I am fine, thank you. And you?
A : I am very well, thanks

2. Good Afternoon.
Contoh 1 :
A : Time is over! Let's go home now!
      Good afternoon, everybody!
      See you tomorrow.
B : All right, Sir!, Good afternoon!

Contoh 2 :
Mrs. Ruri : Hello, Rani!
Rani : Good afternoon, Mrs. Ruri!
Mrs. Ruri : Afternoon, Rani!
                 Where are you going?
Rani : I am going to the post office.
Mrs. Ruri : Well, Rani.
                 See you again, bye!
Rani : Bye, Mrs. Ruri.

3. Good Evening and Good Night.
Contoh 1 :
A : Good evening, Dad!
B : Good evening, children!
     Are you studying?
A : Yes, we are.

Contoh 2 :
A : It is time to sleep. Good night, Sinta!
B : Good night, Mum!

Bagikan

Jangan lewatkan

Contoh Penggunaan dan Penerapan Greeting Pada Bahasa Inggris
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

2 comments

Tulis comments
avatar
Anonymous
September 18, 2014 at 3:46 PM

apakah kata Good day tidak biasa diucapkan sebagai selamat siang?

Reply
avatar
September 18, 2014 at 7:05 PM

Penggunaan Good Day juga biasa digunakan untuk selamat siang, namun good afternoon lebih sering digunakan. Good Day/Good Noon digunakan untuk menyapa seseorang dalam kisaran waktu antara pukul 11.01 - 14.00 ......

Reply